KELAS 1 TEMA 3 KEGIATANKU SUBTEMA 3 KEGIATAN SORE HARI

 

TEMA 3 KEGIATANKU

SUBTEMA 3 KEGIATAN SORE HARI

 


Assalamualaikum Wr. Wb anak-anak hebat, bagaimana kabar kalian?

Ibu berharap kalian semua dalam keadaan sehat dan selalu dalam lindungan Allah SWT Aminnn

Nah, anak-anak hari ini kita akan belajar Tema 3 Kegeiatanku Subtema 3 Kegiatan Sore Hari.

Sore hari saat yang menyenangkan untuk melakukan berbagai kegiatan seperti menyiram tanaman di halaman, membantu ibu memasak di dapur dan kita juga bisa bermain bersama teman-teman.

Bagimana dengan kegiatan kalian di sore hari?

Baiklah sebelum kita mulai pembelajaran pada pagi hari ini, marilah kita berdoa

terlebih dahulu yaa, agar materi yang kita pelajari hari ini mendapat keberkahan

dari Allah SWT Aminn........

Ayo kalian simak pembelajaran berikut ini!

 

Pembelajaran 1

Bahasa Indonesia

Suasana di sore hari

matahari tampak condong ke barat

udara panas mulai berkurang

tanda sore telah tiba

langit berwarna kemerahan

matahri pun terbenam


waktu sesaat setelah matahari disebut senja

lingkungan mulai gelap

udara di lingkungan terasa sejuk

kita harus bersyukur kepada tuhan

bersyukur atas nikmat sore hari


PPKn

Kegiatan baik sore hari


setiap orang memiliki kegiatan di sore hari

setiap orang memiliki kegiatan yang berbeda-beda

kegiatan yang baik pasti akan berguna

berguna bagi diri sendiri dan orang lain

berikut contoh kegiatan baik di sore hari :

  • menyiram tanaman di halaman
  • membantu ibu di dapur
  • mengulang pelajaran di rumah
  • membereskan kamar tidur
  • mandi sore
  • olahraga sore

SBdP

Kolase

kolase adalah contoh karya ekspresi dua dimensi

kolase dapat dibuat menggunakan beberapa bahan berikut 

1. kertas koran bekas

2. kertas warna warni

3. kertas origami


membuat kolase pun cukup mudah

bahan yang sudah dipersiapkan disobek kecil-kecil

kemudian ditempelkan pada bentuk yang disiapkan


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 1 halaman 49.

👉 Buatlah karya kolase tema buah dari kertas origami

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................



Pembelajaran 2

Bahasa Indonesia    

Menyusun huruf menjadi kata

Ayo belajar menyusun huruf menjadi kata

Perhatikan contoh berikut 


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3  Pembelajaran 2 halaman 51.

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................



Pembelajaran 3

Bahasa Indonesia    

Sore yang menyenangkan


sore hari ayah doni pulang dari kantor

doni dan ibunya sangat gembira

ayah doni membawa oleh-oleh

betapa senang hati doni


ibu menyambut ayah dengan senyum

doni membawakan tas ayahnya ke dalam

ibu menyiapkan teh manis

doni membantu ibunya membawa kue

ayah doni merasa senang

mereka merasa gembira dan bersyukur


Matematika

Membandingkan dua bilangan

Perhatikan contoh berikut



PPKn

Aturan di rumah

setiap keluarga mempunyai aturan

aturan harus dipatuhi

jika setiap anggota keluarga mematuhi aturan

rumah terasa tenang dan nyaman


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3  Pembelajaran 3 halaman 53.

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................



Pembelajaran 4

Bahasa Indonesia 

Menyusun kalimat

Ayo belajar menyusun kalimat

menyusun kalimat dari suatu kata

perhatikan contoh berikut

Sore

Kalimat dari kata tersebut adalah aku bermain di sore hari


SBdP

Membuat kolase sesuai tema

membuat kolase harus sesuai tema

tema menjadi dasar suatu karya

ada berbagai tema yang dapat kamu gunakan


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 4 halaman 55.

👉 Buatlah karya kolase tema buah dari kertas origami

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................



Pembelajaran 5

Bahasa Indonesia 

Menyusun cerita dari gambar seri

gambar seri adalah gambar yang terdiri

dari beberapa bagian

bagian bagian itu membentuk suatu cerita

kamu harus memperhatikan urutan gambar

muali awal sampai akhir



Matematika

Membandingkan banyak benda

benda benda yang ada di sekitar kita dapat dihitung

banyaknya benda yang sudah dihitung dapat dibandingkan

kamu dapat membandingkan benda dengan kata

lebih banyak lebih sedikit atau sama banyak


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 5 halaman 57.

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................




Pembelajaran 6

Bahasa Indonesia 

Membuat cerita kegitan sore hari

kegiatan sore hari dapat dibuat cerita

membuat cerita harus runtut dari awal

gunakan kalimat yang mudah dipahami

kamu dapat membuat gambar untuk memudahkanmu


PPKn

sikap baik di rumah



saat berada di rumah kita harus bersikap baik

kita harus mengikuti aturan di rumah

kita harus menghormati dan menyayangi orang tua

orang tua yang membiayai hidup kita


mereka bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan keluarga

seharian orang tua bekerja keras di tempat kerjanya

semua itu dilakukan dengan penuh semangat

oleh karena itu, sudah sepantasnya saat orang tua

pulang kerja, kita menyambutnya dengan sikat baik




Matematika

Membandingkan dua bilangan


contoh

👉 14 lebih dari 11

    14 > 11

👉 13 kurang dari 16

     13 < 16


Tugas

👉 Nah, setelah kaliam mempelajari materi di atas ayo kerjakanlah LKS Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran 6 halaman 59.

Mintalah bantuan kedua orang tua kalian........semangat kalian pasti bisa.....................

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "KELAS 1 TEMA 3 KEGIATANKU SUBTEMA 3 KEGIATAN SORE HARI"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel