TEMA 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 1 PPKN ( MELAKSANAKAN HAK DAN KEWAJIBAN TERHADAP HEWAN )

 

MELAKSANAKAN HAK DAN KEWAJIBAN TERHADAP HEWAN

 

💟Hewan sangat berarti dan berperan penting bagi manusia dan kehidupan di muka bumi. Selaib itu, hewan merupakan makhluk hidup yang juga memilki hak untuk hidup dengan baik, termasuk juga hewan peliharaan. Kadang kala, kita menjumpai hewan peliharaan yang kurang baik kondisinya. Hal ini berarti ada hak dan kewajiban pemilik hewan tersebut yang belum dilakukan dengan baik. Hak adalah sesuatu yang mutlak menjadi milik kita dan penggunaannya tergantung pada diri sendiri.

💟Pada saat kita memiliki hewan peliharaan, kita wajib merawatnya. Dengan merawat hewan peliharaan dengan baik, tentunya akan membuat hewan peliharaan kita sehat.

💟Berikut ini contoh hak dan kewajiban kita terhadap hewan peliharaan;

💚Hak kita saat Memelihara Hewan

- Bermain dengan hewan peliharaan
- Mendapatkan hiburan dari hewan peliharaan
- Hilang dari rasa kesepian


                                             Bermain dengan Hewan Peliharaan


💦Kewajiban kita saat Memelihara Hewan

- Memberi makan dan minum hewan peliharaan
- Membersihkan dan memandikan binatang peliharaan
- Memberikan dan membersihkan kandang hewan perliharaan

                                            Memberi Makan Hewan Peliharaan
 

💜Tugas !

Anak – anak, Coba kerjakan Latihan Evaluasi Subtema 2 di LKS pada Halaman 46 - 47 ( Romawi 1-3) !

Tetap semangat dan Jaga kesehatan yaaa …

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "TEMA 3 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 1 PPKN ( MELAKSANAKAN HAK DAN KEWAJIBAN TERHADAP HEWAN )"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel