KELAS 2 TEMA 2 SUBTEMA 3 PB 5

PPKn

Menyebutkan Hal yang Harus Dilakukan di Sekolah

Menyebutkan Hal yang Tidak Boleh Dilakukan di Sekolah

B. Indonesia

Membuat Pertanyaan Sesuai Gambar

Kamu dapat mengetahui berbagai hal dengan mendengarkan.

  1. Dengarkanlah cerita dengan saksama.
  2. Catatlah hal-hal penting dalam cerita tersebut.
  3. Tulislah pertanyaan menggunakan kata tanya apa, mengapa, kapan, di mana, siapa, dan bagaimana sesuai jenis informasi yang ingin kamu peroleh!
TUGAS!
Bacalah cerita yang kamu suka, lalu buatlah pertanyaan dari cerita tersebut!

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "KELAS 2 TEMA 2 SUBTEMA 3 PB 5"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel