Kelas 4, Tema 5, Subtema 1, Pembelajaran 4
💛Kelas 4, Tema 5, Subtema 1, Pembelajaran 4
💚Rabu, 25 November 2020
TINGGI RENDAH NADA
💦Assalammualaikum anak sholih dan sholihah di rumah. Hari ini kita akan belajar tentang tinggi rendah nada.Tahukah kalian bahwa mempelajari tinggi rendah nada sangat penting agar kita bisa merasakan makna penyampaian lagu yang dinyanyikan dan menambah kekuatan dalam berekspresi
💦Tinggi rendah nada merupakan cara menyanyikan lagu sehingga menghasilkan nada tinggi ataupun nada rendah dengan notasi lagu. Berikut urutan tinggi rendah nada yang disebut tengga nada dengan notasi angka dan notasi balok.
💦Contohnya dalam Musik Gambar Tanda
Tempo: Contoh urutan nada dalam musik Semakin kekanan, nada semakin tinggi.
Sebaliknya semakin ke kiri, nada semakin rendah. Nada bertitik di bawah nada
rendah, nada tidak bertitik berarti nada sedang, dan nada bertitik di atas
berarti nada tinggi.
💟Tugas !
Nyanyikanlah lagu Maju Tak Gentar dengan penuh semangat!
Jangan lupa direkam suara atau di video ya...
Belum ada Komentar untuk "Kelas 4, Tema 5, Subtema 1, Pembelajaran 4"
Posting Komentar