KELAS 1 TEMA 4 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 2

 

PEMBELAJARAN 2

Assalamualaikum anak sholih dan sholiha, masih semangat mengikuti pembelajaran hari ini?

Sebelum kita belajar marilah kita membaca doa terlebih dulu yaa.................

Ayo simak pembelajaran berikut ini.....

 

BAHASA INDONESIA

SILSLAH KELUARGA

 

Silsilah keluarga artinya asal usul keluarga

Keluargamu tentu memiliki slsilah keluarga

Perhatikan contoh silsilah keluarga berikut


 TUGAS

Nah setelah kalian mengamati contoh silsilah keluarga diatas, ayo mengerjakan

1. Latihan Pembelajaran 2 halaman 62-63 

2. Bekerjasamalah dengan orang tua kalian untuk membuat silsilah keluarga besarmu! Sebutkan nama panggilan untuk setiap anggota keluargamu! Kerjakanlah di selembar kertas/buku gambar, jika memungkinkan kalian bisa memberi foto. Jangan lupa beri hiasan agar terlihat menarik ya......................

contoh tugas


 

 

 

 

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "KELAS 1 TEMA 4 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 2"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel