JADWAL KELAS 6 SD MUHAMMADIYAH 03 TUMPANG PROGRAM BELAJAR DARI RUMAH (BDR) TANGGAL 17-22 AGUSTUS 2020

 


Proklamasi Kemerdekaan Indonesia digelar pada 17 Agustus 1945. Peristiwa penting ini identik dengan pembacaan naskah proklamasi yang dilakukan oleh Ir.Soekarno. Selain itu, peristiwa ini juga diisi dengan momen pengibaran bendera Merah Putih dan sambutan tokoh penting.

Menjelang proklamasi, sejumlah tokoh penting sibuk mempersiapkan peristiwa tersebut. Wakil Walikota Soewirjo meminta Mr. Wilopo untuk menyiapkan mikrofon dan pengeras suara. Sementara itu, Sudiro meminta S. Suhud untuk menyediakan tiang bendera guna mengebarkan bendera Merah Putih yang dijahit oleh Ibu Fatmawati.

Pada pukul 10.00, Soekarno dan Hatta pun keluar dari serambi depan, diikuti dengan Fatmawati. Kemudian Soekarno mulai membacakan naskah proklamasi dengan lantang dan semangat.

PROKLAMASI 
Kami bangsa Indonesia, dengan ini menjatakan Kemerdekaan Indonesia. 
Hal-hal jang mengenai pemindahan kekoeasaan d.l.l., diselenggarakan dengan tjara seksama dan dalam tempo jang sesingkat-singkatnja. 
Djakarta, hari 17 boelan 8 tahoen '05 
Atas nama bangsa Indonesia. 
Soekarno/Hatta. 

Proklamasi Indonesia berlangsung dengan sederhana dan cukup singkat. Meski begitu, peristiwa ini mampu menjadi tonggak sejarah Indonesia untuk bebas dari belenggu penjajah. Selain itu, momen kemerdekaan ini juga menjadi titik awal perjuangan baru untuk bangsa Indonesia.
---------------------------------------------------------------------------------------------------

Jadwal pelajaran merupakan pedoman mengajar bagi guru dan pedoman belajar bagi siswa. Fungsi jadwal pelajaran adalah untuk menjabarkan seluruh program pengajaran di sekolah, karena dengan melihat jadwal pelajaran akan diketahui: (1) mata pelajaran apa yang akan diajarkan; (2) kapan pelajaran itu diajarkan; (3) di mana (ruang)  pelajaran diajarkan, dan (4) siapa (guru) yang mengajar pada suatu kelas tertentu selama satu minggu. Jadwal Pelajaran Selama Pembelajaran dari Rumah siswa SD Muhammadiyah 03 Tumpang diunggah melalui Blog Guru dan Blog Guru Sekolah serta Aplikasi WhatsApp setiap hari Senin-Sabtu. 

Jadwal Pelajaran Tanggal 17-22 Agustus sebagai Berikut :

Hari, Tanggal :
Senin, 17 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
LIBUR HARI BESAR 
Lomba Virtual Competition 
Perlengkapan yang dibutuhkan :

Hari, Tanggal :
Selasa, 18 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
Lomba Virtual Competition
Perlengkapan yang dibutuhkan :
Bahan dan peralatan sesuai lomba yang diikuti

Hari, Tanggal :
Rabu, 19 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
Lomba Virtual Competition
Perlengkapan yang dibutuhkan :
Bahan dan peralatan sesuai lomba yang diikuti

Hari, Tanggal :
Kamis, 20 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
LIBUR HARI BESAR ISLAM 
Lomba Virtual Competition
Perlengkapan yang dibutuhkan :

Hari, Tanggal : 
Jumat, 21 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
Sejarah Tahun Baru Islam
https://welcomeanasholiha.blogspot.com/2020/08/sejarah-tahun-baru-islam.html
Perlengkapan yang dibutuhkan :
Peralatan Tulis Lengkap

Hari, Tanggal :
Sabtu, 22 Agustus 2020

Mata Pelajaran dan Link Blog Guru Kelas/Guru Mapel :
Pengembangan Diri
Perlengkapan yang dibutuhkan :
HP ( untuk mengirim foto ke guru kelas ).

BELAJAR DIMANAPUN DAN KAPANPUN 
TETAP SEMANGAT DAN JAGA KESEHATAN SELALU

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "JADWAL KELAS 6 SD MUHAMMADIYAH 03 TUMPANG PROGRAM BELAJAR DARI RUMAH (BDR) TANGGAL 17-22 AGUSTUS 2020"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel